Jumat, 27 Agustus 2021

PERINGATAN HUT RI KE 76

  salam jumpa kembali di blognya kampung gunung tonjong bogor.
kali ini penulis tentang kegiatan warga kampung gunung pada peringatan Hari ulang tahun Replik Indonesia pada tanggal 17 agustus...tahun 2021 ini peringatan hut RI ke 76 dikampung gunung dilaksanakan dengan secara sederhana dan terbatas karna msh masa pandemi.namun semangat warga tidak pudar untuk melaksanakan upacara penghormatan kepada bendera merah putih..acara tsb dilakukan dilapangan sekitar lingkungan warga kampung gunung yg mana acara tsb hanya dihadiri oleh perwakilan warga serta pemuda pemudi kampung gunung ..acra penghormatan kepada bendera merah putih tsb atas dasar inisiatif dari warga serta pemuda didaerah tsb.

  beberapa warga terlihat sangat antusias untuk melaksanakan penghormatan kepada bendera merah putih yg diiringi lagu kebanggsaan indonesia raya dinyanyikan oleh pemuda pemudi dikampung tsb.terlihat yg hadir adalah tokoh masyarakat dll.
acara demi acara berjalan dengan penuh hikmat dan rasa cinta kepada tanh air sangat terlihat dari warga kampung gunung tsb.
  Demikianlah sedikit gambaran tentang warga kampunggunung pada peringatan hut RI yg ke 76..yg mana antusias warga sangat bersemangat dari mulai menyambut Hut RI hingga puncak acara yaitu penghormatan kepada bendera merah putih..
seluruh titik jalan yg ada dikampung tsb dihias oleh bendera serta umbul umbul dll serta akses jalan utama menuju kampung tsb dipasang gapura serta dihiar dengan pernak pernik dalam rangka menyambut HUT RI ke 76 .yg dilaksanakan pada tanggal 17 agustus 2021 tsb.
mungkin itu yg dapat penulis gambarkan tentang kegiatan warga di hari ulang tahun Republik Indonesia.
Terimakasih salam sehat tetap semangat..